IKEA RODRET 매뉴얼 - 페이지 29

{카테고리_이름} IKEA RODRET에 대한 매뉴얼을 온라인으로 검색하거나 PDF를 다운로드하세요. IKEA RODRET 48 페이지.
IKEA RODRET에 대해서도 마찬가지입니다: 매뉴얼 (12 페이지), 매뉴얼 (32 페이지)

Bahasa Indonesia

Sakelar daya/dimmer nirkabel RODRET bekerja
digunakan untuk lampu dan steker pintar dari
IKEA. Sakelar ini dapat digunakan dengan hub
DIRIGERA untuk mengontrol produk pintar melalui
aplikasi IKEA Home smart.
Aplikasi IKEA Home smart
Untuk perangkat Apple, unduh aplikasi
menggunakan App Store. Untuk
perangkat Android, unduh aplikasi
menggunakan Google Play store.
Catatan: Jika Anda mempunyai gateway TRÅDFRI,
silakan gunakan aplikasi IKEA Home smart 1.
Memulai dengan hub DIRIGERA
Unduh aplikasi IKEA Home smart dan ikuti
petunjuk di layar untuk menambahkan dimmer/
sakelar ke sistem IKEA Home smart Anda.
Memulai tanpa hub DIRIGERA
1. Pastikan produk pintar yang ingin Anda
hubungkan sudah terinstal dan menyala.
2. Dekatkan dimmer/sakelar Anda dengan
produk pintar (kurang dari 5 cm).
3. Tekan dan tahan tombol pemasangan
setidaknya selama 10 detik. LED warna merah
akan muncul pada dimmer/sakelar. Setelah
terhubung, LED warna putih pada produk
pintar akan berkedip.
29